Berita Politik

Foto bersama usai penetapan hasil Pilkada Mimika. (Foto: Istimewa/Faris)

Politik

Penetapan Hasil Pilkada Mimika, JOEL Raih Suara Terbanyak 77.818

Politik | Utama | Selasa, 10 Desember 2024 - 02:27 WIT

Selasa, 10 Desember 2024 - 02:27 WIT

MIMIKA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mimika menetapkan hasil pemilihan kepala daerah (Pilkada) Bupati dan Wakil Bupati Mimika pada Senin (9/12/2024) malam di…

Kapolda Papua Tengah, Brigjen Pol. Alfred Papare. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Hukrim

Faktor Keamanan, 5 Kabupaten di Papua Tengah Terlambat Rekapitulasi Suara

Hukrim | Politik | Utama | Senin, 9 Desember 2024 - 16:23 WIT

Senin, 9 Desember 2024 - 16:23 WIT

MIMIKA – Kapolda Papua Tengah, Brigjen Pol. Alfred Papare, mengatakan ada empat kabupaten di Provinsi Papua Tengah yang mengalami keterlambatan dalam melakukan pleno rekapitulasi…

Kapolda Papua Tengah, Brigjen Pol. Alfred Papare, mengunjungi lokasi pelaksanaan pleno rekapitulasi suara Pilkada tingkat kabupaten di Mimika, Senin (9/12/2024). (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Hukrim

Kapolda Papua Tengah Pantau Keterlambatan Rekapitulasi Suara di Mimika

Hukrim | Politik | Utama | Senin, 9 Desember 2024 - 15:11 WIT

Senin, 9 Desember 2024 - 15:11 WIT

MIMIKA – Kapolda Papua Tengah, Brigjen Pol. Alfred Papare, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Senin (9/12/2024) siang. Kapolda kepada wartawan mengatakan…

Suasana persiapan pleno rekapitulasi suara tingkat kabupaten di GOR Futsal, Jalan Poros SP2 - SP5, Timika, Papua Tengah, Sabtu (7/12/2024). (Foto: Istimewa/Omar)

Politik

Faktor Keamanan, KPU Mimika Pindahkan Tempat Pleno Kabupaten ke GOR Futsal

Politik | Sabtu, 7 Desember 2024 - 17:04 WIT

Sabtu, 7 Desember 2024 - 17:04 WIT

MIMIKA – Tempat pelaksanaan pleno rekapitulasi suara tingkat kabupaten pada Pilkada Mimika 2024 telah dipindahkan pada Sabtu (7/12/2024). Sebelumnya, dari tanggal 4–6 Desember 2024,…

Koordinator Divisi Hukum KPU Mimika, Hironimus Kia Ruma, berkoordinasi dengan para saksi dan KPPS di TPS 001 Nawaripi, Distrik Wania, Kabupaten Mimika, Papua Tengah. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

PSU Ricuh di Mimika, KPU Duga Ada Mobilisasi Massa

Politik | Utama | Sabtu, 7 Desember 2024 - 15:28 WIT

Sabtu, 7 Desember 2024 - 15:28 WIT

MIMIKA – Sebanyak empat tempat pemungutan suara (TPS) di Kabupaten Mimika, Papua Tengah, melakukan pemungutan suara ulang (PSU) pada Sabtu (7/12/2024). Keempat TPS itu…

Pemindahan kotak suara dari TPS 001 Nawaripi ke Sanggar Seni Merah Putih, Kampung Nawaripi, Distrik Wania, Mimika, Papua Tengah, Sabtu (7/12/2024). (Foto: Endy Langobelen)

Politik

PSU di Mimika Ricuh, Penyelenggara Alihkan Kotak Suara

Politik | Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:42 WIT

Sabtu, 7 Desember 2024 - 12:42 WIT

MIMIKA – Pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) di tempat pemungutan suara (TPS) 001 Nawaripi, Distrik Wania, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, dihentikan sementara akibat terjadi…

PPD Distrik Wania menyerahkan berita acara pleno tingkat kabupaten kepada KPU Mimika. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

Pleno Kabupaten Rekapitulasi Suara Distrik Wania, JOEL Unggul Disusul AIYE

Politik | Kamis, 5 Desember 2024 - 17:57 WIT

Kamis, 5 Desember 2024 - 17:57 WIT

MIMIKA – Rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil perhitungan suara Pilkada Mimika 2024 tingkat kabupaten untuk Distrik Wania telah dilakukan pada Kamis (5/12/2024) di Hotel…

Ketua KPU Mimika, Dete Abugau. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

C1 dan D1 Beda, Pleno Kabupaten Rekapitulasi Suara Kwamki Narama Ditunda

Politik | Kamis, 5 Desember 2024 - 15:29 WIT

Kamis, 5 Desember 2024 - 15:29 WIT

MIMIKA – Rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil perhitungan suara Pilkada Mimika 2024 tingkat kabupaten untuk Distrik Kwamki Narama ditunda oleh KPU Mimika, Kamis (5/12/2024)…

Rekapitulasi suara tingkat kabupaten untuk Distrik Agimuga. (Foto: Istimewa/Faris)

Politik

JOEL Unggul 100 Persen di Agimuga, AIYE dan MP3 Ajukan Keberatan

Politik | Kamis, 5 Desember 2024 - 13:47 WIT

Kamis, 5 Desember 2024 - 13:47 WIT

MIMIKA – Rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil perhitungan suara Pilkada Mimika 2024 tingkat kabupaten untuk Distrik Agimuga telah dilakukan pada Kamis (5/12/2024) di Hotel…

Seorang warga memasukkan surat suara dalam kotak suara pada kegiatan simulasi di pelataran Graha Eme Neme Yauware, Timika, Papua Tengah, Rabu (24/1/2024). (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

Politik

KPU Mimika Pastikan 4 TPS Lakukan PSU

Politik | Kamis, 5 Desember 2024 - 07:09 WIT

Kamis, 5 Desember 2024 - 07:09 WIT

MIMIKA – Sebanyak empat tempat pemungutan suara (TPS) di Kabupaten Mimika, Papua Tengah, dipastikan akan melakukan pemungutan suara ulang (PSU). Keempat TPS tersebut yakni…

Rekapitulasi suara untuk Distrik Amar. (Foto: Istimewa/Faris)

Politik

Pleno Kabupaten Rekapitulasi Suara: JOEL Unggul di Amar dan Mimika Barat

Politik | Rabu, 4 Desember 2024 - 22:20 WIT

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:20 WIT

MIMIKA – Rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil perhitungan suara Pilkada 2024 untuk Distrik Amar dan Mimika Barat telah dilakukan pada Rabu (4/12/2024) di Hotel…

Tampak perbedaan jumlah suara sebelum dan sesudah dokumen C1 diunggah ke Sirekap. (Foto: Istimewa)

Politik

Tim Hukum MP3 Ungkap Dugaan Penggelembungan Suara di Tembagapura Mimika

Politik | Rabu, 4 Desember 2024 - 18:46 WIT

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:46 WIT

MIMIKA – Tim Hukum pasangan calon (Paslon) Bupati Kabupaten Mimika Maximus Tipagau-Peggi Patrisia Pattipi (MP3), Siti Fatonah Nurul Hidayah, mengungkapkan dugaan pelanggaran yang dilakukan…

Rapat pleno rekapitulasi hasil suara Pilkada serentak pemilihan bupati dan wakil bupati, gubernur dan wakil gubernur tahun 2024. (Foto: Istimewa/Tim AIYE)

Politik

Suara AIYE Dikurangi di Jita, Tim Pemenangan Ajukan Keberatan

Politik | Rabu, 4 Desember 2024 - 18:34 WIT

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:34 WIT

MIMIKA – Rekapitulasi hasil perolehan suara Pilkada serentak di beberapa distrik Kabupaten Mimika, termasuk Distrik Jita, memunculkan protes dari tim pemenangan pasangan calon (paslon)…

Foto bersama pada pembukaan rapat pleno terbuka tingkat Kabupaten Mimika. (Foto: Galeri Papua/Wahyu)

Politik

Rapat Pleno Terbuka Tingkat Kabupaten Mimika Dimulai

Politik | Rabu, 4 Desember 2024 - 12:44 WIT

Rabu, 4 Desember 2024 - 12:44 WIT

MIMIKA – Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara dan Penetapan Hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Mimika tahun 2024 resmi dilaksanakan, Rabu (4/12/2024)….

Masyarakat Distrik Iniye protes suaranya diduga dibawa lari oleh Ketua PPD Iniye. (Foto: Istimewa/Dani)

Politik

PPD Iniye Nduga Melarikan Kotak Suara, Masyarakat: Kembalikan Suara Kami!

Politik | Selasa, 3 Desember 2024 - 20:50 WIT

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:50 WIT

NDUGA – Masyarakat Distrik Iniye, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan, melayangkan protes keras atas dugaan perampasan suara yang dilakukan oleh Panitia Penyelenggara Distrik (PPD) Iniye…

Ketua Majelis Rakyat Papua (MRP) Provinsi Papua Tengah, Agustinus Anggaibak. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

Pilkada 2024, MRP Minta Masyarakat Tahan Diri dan Tak Saling Provokasi

Politik | Selasa, 3 Desember 2024 - 20:32 WIT

Selasa, 3 Desember 2024 - 20:32 WIT

MIMIKA – Ketua Majelis Rakyat Papua (MRP) Provinsi Papua Tengah, Agustinus Anggaibak, meminta kepada masyarakat untuk tetap menjaga keamanan dan ketertiban selama proses tahapan…

Situasi ruangan tempat penyimpanan kotak suara bupati di Kantor KPU Mimika. (Foto: Istimewa/Tangkapan layar video)

Politik

Janggal, Tim MP3 Lihat Kotak Suara Dirusak Segel di Kantor KPU Mimika

Politik | Utama | Senin, 2 Desember 2024 - 19:05 WIT

Senin, 2 Desember 2024 - 19:05 WIT

MIMIKA – Tim Hukum pasangan Maximus Tipagau dan Peggi Patrisia Patippi (MP3), Fadli, mengalami kejanggalan saat menyambangi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mimika,…

Masyarakat tiga distrik di Kabupaten Nduga melakukan aksi protes. (Foto: Istimewa)

Politik

Suara Paslon NAMED Dirampas, Masyarakat 3 Distrik di Nduga Protes Keras

Politik | Sabtu, 30 November 2024 - 19:19 WIT

Sabtu, 30 November 2024 - 19:19 WIT

NDUGA – Masyarakat dari tiga distrik di Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan, yakni Distrik Iniye, Mbuwa, dan Paro, melayangkan protes keras terhadap Tim Paslon Dinard…

Calon Bupati Mimika nomor urut 2, Maximus Tipagau, bersama tim pemenangan melakukan konferensi pers di Timika, Jumat (29/11/2024) malam. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

Maximus Tipagau: 01 dan 03 Teriak Soal Quick Count, Tapi yang Menang Tetap MP3

Politik | Utama | Sabtu, 30 November 2024 - 04:08 WIT

Sabtu, 30 November 2024 - 04:08 WIT

MIMIKA – Pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mimika nomor urut 02, Maximus Tipagau dan Peggi Patrisia Pattipi (MP3) memberikan tanggapan perihal hasil perhitungan cepat (quick count) yang diklaim sepihak oleh kedua Paslon lawannya, JOEL dan AIYE, beberapa waktu belakangan.

Calon Bupati Mimika, Maximus Tipagau, bersama tim kuasa hukum melakukan konferensi pers. (Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

Maximus Tipagau: Suara MP3 di Pilkada Mimika Meningkat Signifikan

Politik | Utama | Jumat, 29 November 2024 - 03:30 WIT

Jumat, 29 November 2024 - 03:30 WIT

MIMIKA – Pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mimika, Maximus Tipagau dan Peggi Patrisia Pattipi (MP3), optimis dapat memenangi gelaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Mimika tahun 2024 ini.

Barang bukti sejumlah uang yang sempat ditahan telah dikembalikan kepada pemiliknya. (Foto: Istimewa)

Hukrim

Bawaslu Hentikan Penyelidikan Dugaan Kasus Politik Uang di Mimika

Hukrim | Politik | Utama | Jumat, 29 November 2024 - 02:29 WIT

Jumat, 29 November 2024 - 02:29 WIT

MIMIKA – Bawaslu Kabupaten Mimika memutuskan untuk tidak menindaklanjuti penyelidikan dugaan kasus politik uang dengan terduga pelaku EK dan CE yang ditangkap pada 26 November 2024 lalu di Jalan Budi Utomo, Timika, Papua Tengah.

Calon Bupati Mimika, Maximus Tipagau, bersama tim kuasa hukum melakukan konferensi pers. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Hukrim

Kantongi Sejumlah Bukti Pelanggaran Pilkada, MP3 Siap Tempuh Jalur Hukum

Hukrim | Politik | Utama | Kamis, 28 November 2024 - 23:24 WIT

Kamis, 28 November 2024 - 23:24 WIT

MIMIKA – Pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mimika, Maximus Tipagau dan Peggi Patrisia Pattipi (MP3), siap menempuh jalur hukum untuk mengusut sejumlah pelanggaran dalam Pilkada serentak Kabupaten Mimika 2024.

Penjabat Bupati Mappi, Dr. Michael R. Gomar, S.STP.,M.Si. (Foto: Istimewa/Humas Pemda Mappi)

Pemerintahan

Situasi Aman dan Kondusif Pasca Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Mappi

Pemerintahan | Politik | Kamis, 28 November 2024 - 09:43 WIT

Kamis, 28 November 2024 - 09:43 WIT

MAPPI – Pasca pemungutan suara Pilkada 2024 situasi Kabupaten Mappi Provinsi Papua Selatan aman dan kondusif.

Korban penikaman di Kampung Gwage, Mamberamo Tengah, Papua Pegunungan, dilarikan ke RSUD Lukas Enembe Kobakma. (Foto: Istimewa/Humas Polda Papua)

Hukrim

Perampasan Kotak Suara di Mamberamo Tengah Berujung Penikaman dan Pembakaran

Hukrim | Politik | Utama | Kamis, 28 November 2024 - 08:14 WIT

Kamis, 28 November 2024 - 08:14 WIT

MAMBERAMO TENGAH – Sekelompok orang yang diduga sebagai pendukung salah satu paslon merampas kotak suara Kampung Gwage, Distrik Kobakma, Kabupaten Mamberamo Tengah, Papua Pegunungan, Selasa (26/11/2024) pukul 18.30 WIT.

Aparat berjaga-jaga pada saat kericuhan Pilkada Puncak Jaya. (Foto: Istimewa/Humas Polda Papua)

Hukrim

Pilkada Puncak Jaya Ricuh: 94 Korban Luka Panah, 40 Rumah Dibakar

Hukrim | Politik | Utama | Kamis, 28 November 2024 - 07:24 WIT

Kamis, 28 November 2024 - 07:24 WIT

PUNCAK JAYA – Aksi saling serang warnai hari pencoblosan di Kantor KPU Puncak Jaya, Papua Tengah, Rabu (27/11/2024) sekitar pukul 12.40 WIT.

Karyawan PT Freeport Indonesia menggunakan hak suaranya pada Pilkada Serentak 2024 di TPS 901 yang berlokasi di Surabaya Office, area Grasberg, distrik Tembagapura. (Foto: Istimewa/Dok. PTFI)

Event

Karyawan PTFI dan Warna-warni Pilkada Serentak 2024

Event | Politik | Kamis, 28 November 2024 - 06:58 WIT

Kamis, 28 November 2024 - 06:58 WIT

MIMIKA – Karyawan PT Freeport Indonesia (PTFI) di area Jobsite menggunakan hak suaranya pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 untuk memilih Bupati dan Wakil Bupati Mimika, sekaligus Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tengah, Rabu (27/11/2024).

Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Mimika nomor urut 2, Maximus Tipagau dan Peggi Patrisia Pattipi (MP3), bersama tim melakukan konferensi pers di Somatua Trade Center, Jalan Cendrawasih, Timika, Papua Tengah, Rabu (27/11/2024). (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Politik

Menang di Sejumlah Distrik, Maximus-Peggi Optimis Raih 62 Persen Suara

Politik | Utama | Rabu, 27 November 2024 - 19:41 WIT

Rabu, 27 November 2024 - 19:41 WIT

MIMIKA – Pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mimika nomor urut 2, Maximus Tipagau dan Peggi Patrisia Pattipi (MP3), optimis memenangkan Pilkada serentak 2024.

Calon Bupati Mimika, Alexander Omaleng, didampingi Calon Wakil Bupati Mimika, Yusuf Rombe Pasarrin, dan Ketua Tim Pemenangan AIYE dalam konferensi pers di Mabes AIYE, Rabu (27/11/2024). (Foto: Galeri Papua/Wahyu)

Politik

Unggul 5 Persen, AIYE Optimis Menang Berdasarkan Real Count Tim Pemenangan

Politik | Utama | Rabu, 27 November 2024 - 14:25 WIT

Rabu, 27 November 2024 - 14:25 WIT

MIMIKA – Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Mimika nomor urut 3, Alexander Omalemg dan Yusuf Rombe Pasarrin (AIYE), optimis memenangkan Pilkada serentak 2024 setelah unggul perolehan suara sebanyak 38 persen dibanding dua Paslon lainnya melalui rekapitulasi sementara tim pemenangan.

Hasil perhitungan yang dilakukan di pusat data AIYE. (Foto: Istimewa/Tim AIYE)

Politik

AIYE Dipastikan Menang Pilkada Mimika

Politik | Utama | Rabu, 27 November 2024 - 09:07 WIT

Rabu, 27 November 2024 - 09:07 WIT

MIMIKA – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) dalam rangka pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Mimika telah terlaksana. Masyarakat telah memberikan hak suaranya di setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS). Pilkada di Mimika juga berjalan lancar dan damai.

Calon Bupati Mimika nomor urut 02, Maximus Tipagau. (Foto: Istimewa/Tim Maximus-Peggi)

Politik

Calon Bupati Mimika Maximus Tipagau Coblos di TPS 04, Sampaikan Pesan Haru untuk Masyarakat

Politik | Utama | Rabu, 27 November 2024 - 07:33 WIT

Rabu, 27 November 2024 - 07:33 WIT

MIMIKA – Calon Bupati Mimika nomor urut 02, Maximus Tipagau, menyalurkan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 04, Kelurahan Karang Senang, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, pada Rabu (27/11/2024).

Tampak oknum pria bertopi merah yang melarang warga dari RT lain untuk menggunakan hak suara di TPS 20, Kelurahan Kebun Sirih, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Papua Tengah. (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Hukrim

Beda RT, Sejumlah Warga di TPS 20 Kelurahan Kebun Sirih Mimika Dilarang Coblos

Hukrim | Politik | Utama | Rabu, 27 November 2024 - 05:36 WIT

Rabu, 27 November 2024 - 05:36 WIT

MIMIKA – Sejumlah warga di Kelurahan Kebun Sirih, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, mengungkapkan kekecewaannya lantaran tidak diizinkan untuk melakukan pencoblosan di tempat pemungutan suara (TPS) 20, Rabu (27/11/2024).

Momen Calon Bupati Mimika nomor urut 3, Alexsander Omaleng, usai melakukan pencoblosan di TPS 09, Kelurahan Timika Jaya, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah, Rabu (27/11/2024). (Foto: Istimewa/Tim AIYE)

Politik

Calon Bupati Mimika Alex Omaleng Jadi Pencoblos Pertama di TPS 09 Timika Jaya

Politik | Utama | Rabu, 27 November 2024 - 00:54 WIT

Rabu, 27 November 2024 - 00:54 WIT

MIMIKA – Calon Bupati Mimika nomor urut 3, Alexsander Omaleng, menjadi pencoblos pertama di TPS 09, Kelurahan Timika Jaya, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah, Rabu (27/11/2024).

Komisioner KPU Kabupaten Mimika, Hironimus Ladoangin Kia Ruma. (Foto: Galeri Papua/Wahyu)

Politik

KPU Mimika Batal Pindahkan TPS dari Alama ke Jila

Politik | Selasa, 26 November 2024 - 09:51 WIT

Selasa, 26 November 2024 - 09:51 WIT

MIMIKA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mimika batal memindahkan Tempat Pemungutan Suara (TPS) dari Distrik Alama ke Distrik Jila.

Para pemuka agama dari 5 agama di Kabupaten Mimika memimpin doa lintas iman. (Foto: Galeri Papua/Wahyu)

Agama

FKUB Mimika Gelar Doa Lintas Agama Jelang Hari Pemungutan Suara

Agama | Politik | Selasa, 26 November 2024 - 07:12 WIT

Selasa, 26 November 2024 - 07:12 WIT

MIMIKA – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Mimika menggelar doa lintas agama dalam rangka masa tenang menuju hari pemungutan suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, di Ballroom Swiss-Bellin Hotel Timika, Selasa (26/11/2024).

Ketua Panitia Pemilihan Distrik Mimika Baru, Jembris Wafom, menyerahkan surat undangan C6-KWK kepada Panitia Pemungutan Suara kelurahan/kampung se-Distrik Miru di GOR Futsal, Jalan Poros SP2-SP5, Timika, Papua Tengah, Selasa (26/11/2024) dini hari sekitar pukul 02.00 waktu setempat. (Foto: Istimewa/PPD Miru)

Politik

Serahkan Model C6-KWK ke PPS, Ketua PPD Miru: Syarat Memilih Wajib Sertakan KTP

Politik | Senin, 25 November 2024 - 18:28 WIT

Senin, 25 November 2024 - 18:28 WIT

MIMIKA – Panitia Pemilihan Distrik (PPD) Mimika Baru (Miru) menyerahkan sebanyak 99.293 surat undangan atau pemberitahuan model C6-KWK kepada Panitia Pemungutan Suara (PPS) kelurahan/kampung se-Distrik Miru.