Pemerintahan | Utama | Senin, 20 Maret 2023 - 07:27 WIT
Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Mimika, Johannes Rettob, terus memberikan atensi kepada para ASN di lingkup Pemerintahan Kabupaten Mimika agar dapat memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.