
Pendidikan | Utama | Senin, 14 November 2022 - 16:33 WIT
Dalam rangka meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris, Sekolah Asrama Taruna Papua (SATP) milik YPMAK meneken MoU dengan PT Indomobil untuk menyelenggarakan program TeachCast with Oxford yang dikembangkan langsung oleh Oxford University Press, Inggris.

Pendidikan | Senin, 6 Juni 2022 - 07:26 WIT
Yayasan Pemberdayaan Masyarakat Amungme dan Kamoro (YPMAK) dan Yayasan Pendidikan Lopong (YPL) lanjutkan kerjasama pengelolaan Sekolah Asrama Taruna Papua (SATP) dengan jangka waktu hingga lima tahun ke depan.