Stok Kebutuhan Pokok di Mimika Jelang Nataru Stabil, Harga Cabai Melonjak

Ahmad

Selasa, 19 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Barang dagangan di salah satu lapak pedagang Pasar Sentral Timika, Papua Tengah, Senin (18/12/2023). (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

i

Barang dagangan di salah satu lapak pedagang Pasar Sentral Timika, Papua Tengah, Senin (18/12/2023). (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

MIMIKA – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Mimika, Petrus Pali Ambaa, mengatakan bahwa menjelang perayaan Hari Raya Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru), stok barang kebutuhan pokok beserta harga di Pasar Sentral Timika terpantau aman dan stabil.

“Kebutuhan pokok dalam menjelang Nataru dipastikan aman dengan stok yang tersedia saat ini,” ujar Petrus saat ditemui wartawan di halaman kantor Pusat Pemerintahan Kabupaten Mimika, Senin (18/12/2023).

Baca Juga :  Dua Personel TNI Dikabarkan Gugur Ditembak KKB di Nduga

Petrus mengatakan, meskipun terpantau aman, ada salah satu komoditi yang mengalami lonjakan harga, yakni cabai rawit.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan pemantauan pihak Disperindag Mimika, harga cabe rawit di Pasar Sentral Timika saat ini naik menjadi Rp150 ribu.

Baca Juga :  Novemberia, Horison Ultima Timika Hadirkan Berbagai Promo Menarik

Hal ini, kata Petrus, disebabkan oleh kurangnya pasokan cabai dari petani lokal, ditambah keterbatasan pengiriman dari luar Mimika.

Petrus menuturkan, sebagai intervensinya, pemerintah senantiasa berupaya melakukan operasi pasar murah.

Namun, dalam waktu yang tersisa memasuki masa cuti bersama jelang Nataru, pelaksanaan pasar murah tidak lagi dapat dilakukan.

Follow WhatsApp Channel galeripapua.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kiprah Papua Ultimate Frisbee Bumikan Olahraga Piring Terbang di Mimika
Sejumlah Kios di Jalan Yos Sudarso Timika Ludes Terbakar
Penyerahan SK PPPK Guru di Mimika Masih Tertunda, Ini Alasannya
2 Jenis BBM Ini Naik Harga, Pertamina: Bukan Karena PPN 12 Persen
Perubahan Iklim, Salju Abadi Kebanggaan Papua Bakal Hilang di 2026?
Patah Panah, Perang Saudara di Mimika Berakhir Damai
Dua Kelompok Warga Bertikai di Jalan Baru Timika Sepakat Tak Lanjut Perang
Seorang Guru Tewas Ditembak di Ilaga Puncak Papua Tengah

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 22:40 WIT

Kiprah Papua Ultimate Frisbee Bumikan Olahraga Piring Terbang di Mimika

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:43 WIT

Sejumlah Kios di Jalan Yos Sudarso Timika Ludes Terbakar

Minggu, 5 Januari 2025 - 03:56 WIT

Penyerahan SK PPPK Guru di Mimika Masih Tertunda, Ini Alasannya

Jumat, 3 Januari 2025 - 00:54 WIT

2 Jenis BBM Ini Naik Harga, Pertamina: Bukan Karena PPN 12 Persen

Selasa, 31 Desember 2024 - 06:06 WIT

Perubahan Iklim, Salju Abadi Kebanggaan Papua Bakal Hilang di 2026?

Berita Terbaru

Pj Bupati Mimika, Yonathan Demme Tangdilintin. (Foto: Galeri Papua/Ahmad)

Pemerintahan

Pemkab Mimika Terus Awasi Timbangan Pedagang selama Ramadhan

Selasa, 18 Mar 2025 - 17:10 WIT

Pj Bupati Mimika, Yonathan Demme Tangdilintin bersama Kapolres Mimika, AKBP Billyandha Hildiario Budiman serta Dandim 1710/Mimika, Letkol Inf. M. Slamet Wijaya saat mengunjungi lapak seorang pedagang di Pasar Sentral Timika, Selasa (18/3/2025). (Foto: Galeri Papua/Ahmad)

Pemerintahan

Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Pantau Harga Bapok di Mimika

Selasa, 18 Mar 2025 - 16:57 WIT

Kegiatan bagi-bagi takjil kepada pengguna jalan yang melintas oleh Polsek Mimika Baru. (Foto: Istimewa)

Umum

Polsek Mimika Baru Bagi Takjil ke Para Pengendara

Selasa, 18 Mar 2025 - 00:03 WIT