Daud Kudiai Pandis yang Hilang Ditemukan dalam Keadaan Selamat

Ahmad

Rabu, 28 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Daud Kudiai (tidak berbaju), Pandis Distrik Mimika Barat Jauh yang sempat hilang ditemukan dalam keadaan selamat. (Foto: Istimewa/Kantor SAR Timika)

i

Daud Kudiai (tidak berbaju), Pandis Distrik Mimika Barat Jauh yang sempat hilang ditemukan dalam keadaan selamat. (Foto: Istimewa/Kantor SAR Timika)

MIMIKA – Pengawas Distrik (Pandis) di Distrik Mimika Barat Jauh, Daud Kudiai, yang sebelumnya hilang, dikabarkan telah ditemukan dalam kondisi selamat, pada Rabu (28/2/2024).

Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Timika, George L. Randang, membenarkan informasi tersebut.

George menjelaskan bahwa sebelumnya Tim SAR telah bertolak dari Mimika menuju Potowaiburu, Distrik Mimika Barat Jauh, untuk melakukan pencarian terhadap Daud Kudiai.

Saat tiba di Potowaiburu, Tim SAR langsung melakukan koordinasi bersama masyarakat setempat.

“Sekitar pukul 15.00 WIT, terdapat informasi bahwa yang bersangkutan sudah terlihat di salah satu perkampungan di distrik tersebut,” tutur George.

Usai menerima informasi itu, Tim SAR yang sudah berada di tempat langsung melakukan penjemputan.

Baca Juga :  Jelang Pemilu, Puluhan Personel Polda Papua Perkuat Polres Dogiyai

“Korban langsung dievakuasi bersama-sama dengan keluarga korban, di bawa ke tempat yang aman dan dilakukan penanganan medis awal. Tentunya ada komunikasi korban dengan keluarga korban,” tutur George dalam keterangan rilis, Rabu (28/2/2024).

George mengatakan, Daud bersama keluarganya akan dipulangkan ke Kota Timika disesuaikan dengan kondisi cuaca untuk pelayaran dari Potowaiburu ke Pelabuhan Poumako.

Follow WhatsApp Channel galeripapua.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemprov Papua Ingatkan KPU, PSU Harus Cermat dan Netral
Polda Papua Ungkap Kronologi Pertikaian Pendukung Calon Bupati di Puncak Jaya
Lagi, Massa Pendukung Paslon Bupati Saling Serang di Puncak Jaya
Golkar Tunjuk Primus Natikapereyau sebagai Ketua DPRD Mimika Definitif
JOEL Resmi Ditetapkan sebagai Pemenang Pilkada 2024 Mimika
Besok, KPU Mimika Gelar Pleno Penetapan Paslon Pilkada Terpilih
Putusan MK: Gugatan Maximus-Peggi Ditolak, JOEL Menang Pilkada Mimika
125 Personel TNI Disiagakan Jelang Putusan MK Hasil Pilkada Mimika
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 08:12 WIT

Pemprov Papua Ingatkan KPU, PSU Harus Cermat dan Netral

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:13 WIT

Polda Papua Ungkap Kronologi Pertikaian Pendukung Calon Bupati di Puncak Jaya

Senin, 3 Maret 2025 - 19:41 WIT

Lagi, Massa Pendukung Paslon Bupati Saling Serang di Puncak Jaya

Minggu, 2 Maret 2025 - 00:13 WIT

Golkar Tunjuk Primus Natikapereyau sebagai Ketua DPRD Mimika Definitif

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:13 WIT

JOEL Resmi Ditetapkan sebagai Pemenang Pilkada 2024 Mimika

Berita Terbaru

Pemeliharaan rutin pada Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) Pomako. (Foto: Istimewa/PLN UP3 Timika)

Pemerintahan

PLN UP3 Timika Tunda Pemeliharaan PLTMG Pomako

Jumat, 25 Apr 2025 - 10:50 WIT