Topik Ribka Haluk

Pj Gubernur Ribka Haluk ketika menyampaikan capaian kinerja pada pelaksanaan evaluasi Pejabat Kepala Daerah Triwulan ke-II oleh tim Auditor yang dilaksanakan di Gedung Irjen Kemendagri, Jakarta. (Foto: Istimewa)

Pemerintahan

Bakal Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Profil dan Sepak Terjang Ribka Haluk

Pemerintahan | Senin, 14 Oktober 2024 - 17:15 WIT

Senin, 14 Oktober 2024 - 17:15 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Dr. Ribka Haluk, S.Sos., MM, dikabarkan bakal masuk ke dalam kabinet Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, rapat terbatas bersama Forkopimda dan Anggota MRP. (Foto: Istimewa)

Hukrim

Pj Gubernur Papua Tengah Kirim Tim ke Puncak Jaya Fasilitasi Perdamaian

Hukrim | Pemerintahan | Utama | Jumat, 19 Juli 2024 - 14:23 WIT

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:23 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, menggelar rapat terbatas bersama Forkopimda dan MRP untuk menyikapi permasalahan di Puncak Jaya…

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, menerima pelimpahan aset dari Pemerintah Provinsi Papua. (Foto: Istimewa)

Pemerintahan

Pemprov Papua Tengah Rampungkan Pelimpahan Aset dari Papua

Pemerintahan | Kamis, 6 Juni 2024 - 04:52 WIT

Kamis, 6 Juni 2024 - 04:52 WIT

Pemerintah Provinsi Papua Tengah telah melakukan pelimpahan aset tahap III dari Provinsi Papua. Pelimpahan aset ini merupakan satu dari….

Pj Gubernur Papua Tengah serahkan SK Plh kepada Barnabas Habel Yoteni. (Foto: Istimewa)

Pemerintahan

Ribka Haluk Tunjuk Barnabas Habel Yoteni Jadi Plh Sekwan

Pemerintahan | Rabu, 5 Juni 2024 - 09:22 WIT

Rabu, 5 Juni 2024 - 09:22 WIT

Penjabat Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, menunjuk Plt Kepala Bagian Umum dan Keuangan Sekwan Papua Tengah, Barnabas Habel Yoteni…

Pemerintahan

Pemprov Gandeng PLN Wujudkan Papua Tengah Terang

Pemerintahan | Utama | Kamis, 30 Mei 2024 - 00:43 WIT

Kamis, 30 Mei 2024 - 00:43 WIT

Pemprov Papua Tengah menggandeng PT PLN Persero untuk melakukan PKS mewujudkan program Papua Terang dengan memasang instalasi listrik…

Pj Gubernur Ribka Haluk ketika menyampaikan capaian kinerja pada pelaksanaan evaluasi Pejabat Kepala Daerah Triwulan ke-II oleh tim Auditor yang dilaksanakan di Gedung Irjen Kemendagri, Jakarta. (Foto: Istimewa)

Pemerintahan

Kinerja Ribka Haluk Diapresiasi Kemendagri, Ini Sejumlah Terobosannya

Pemerintahan | Utama | Jumat, 17 Mei 2024 - 10:55 WIT

Jumat, 17 Mei 2024 - 10:55 WIT

Itjen Kemendagri mengapresiasi Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk atas capaian kinerja, pelayanan publik, dan terobosan pembangunan.

Penjabat Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, menyerahkan secara simbolis dana senilai Rp1 Miliar dan satu unit kapal cepat kepada Wakil Ketua Sinode GKI di Tanah Papua, Pdt Hizkia Rollo, Senin (5/2/2024) di Pulau Mansinam, Kabupaten Manokwari, Papua Barat. (Foto: Galeri Papua/Rahmat Julaini)

Agama

HUT Pekabaran Injil, Ribka Haluk Kucurkan Rp1 Miliar dan Kapal Cepat untuk Pulau Mansinam

Agama | Pemerintahan | Utama | Senin, 5 Februari 2024 - 17:59 WIT

Senin, 5 Februari 2024 - 17:59 WIT

Penjabat Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, mengucurkan bantuan dana senilai Rp1 miliar untuk sarana prasarana spiritual di Pulau Mansinam…

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, dan Ketua Majelis Rakyat Papua Provinsi Papua Tengah (MRP-PPT), Agustinus Anggaibak, dalam pelantikan pimpinan MRP-PPT di Aula Kantor Gubernur Papua Tengah, Jalan Merdeka, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, Kamis (1/2/2024). (Foto: Istimewa)

Pemerintahan

Lantik Pimpinan MRP-PPT, Ribka Haluk: Perjuangkan Harkat dan Martabat Orang Asli Papua

Pemerintahan | Utama | Jumat, 2 Februari 2024 - 02:40 WIT

Jumat, 2 Februari 2024 - 02:40 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, melantik pimpinan Majelis Rakyat Papua Provinsi Papua Tengah (MRP-PPT) masa jabatan 2023-2028.

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, saat memeriksa barisan ASN pada apel gabungan di pelataran Kantor Pusat Pemerintahan Kabupaten Mimika, Rabu 17/1/2024). (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

Pemerintahan

Minta ASN Jaga Persatuan, Ribka Haluk: Lupakan Masa Lalu, Masuk 2024 dengan Suasana Baik

Pemerintahan | Utama | Rabu, 17 Januari 2024 - 02:54 WIT

Rabu, 17 Januari 2024 - 02:54 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, mengajak seluruh ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mimika untuk tetap menjaga persatuan…

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, didampingi Bupati Mimika, Eltinus Omaleng, saat apel gabungan di pelataran Kantor Pusat Pemerintahan Kabupaten Mimika, Jalan Poros SP3, Timika, Papua Tengah, Rabu (17/1/2024). (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

Pemerintahan

Paparkan Program Prioritas Nasional, Ribka Haluk: Masyarakat Harus Jadi Tuan di Negeri Sendiri

Pemerintahan | Utama | Rabu, 17 Januari 2024 - 02:22 WIT

Rabu, 17 Januari 2024 - 02:22 WIT

Pemprov Papua Tengah bersama Pemerintah Daerah dari delapan kabupaten cakupan berkomitmen melaksanakan 4 program prioritas nasional 2024.

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, didampingi Bupati Mimika, Eltinus Omaleng, saat apel gabungan di pelataran Kantor Pusat Pemerintahan Kabupaten Mimika, Jalan Poros SP3, Timika, Papua Tengah, Rabu (17/1/2024). (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

DPR

Pj Gubernur Papua Tengah Tekankan Netralitas ASN dalam Pemilu 2024

DPR | Pemerintahan | Utama | Rabu, 17 Januari 2024 - 01:31 WIT

Rabu, 17 Januari 2024 - 01:31 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, menegaskan kepada ASN untuk menjaga netralitas selama pelaksanaan Pemilu di tahun 2024.

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, didampingi Bupati Mimika, Eltinus Omaleng, mengcek barisan ASN sebelum apel pagi di mulai. (Foto: Galeri Papua/Jefri Manehat)

Pemerintahan

Ribka Haluk Tegaskan ASN Dilarang Lakukan Demonstrasi

Pemerintahan | Utama | Rabu, 17 Januari 2024 - 01:00 WIT

Rabu, 17 Januari 2024 - 01:00 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, mengingatkan ASN di lingkungan Pemkab Mimika untuk senantiasa menjaga profesionalitas dalam bekerja.

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, usai melakukan tatap muka bersama Pemda Mimika di Hotel Horison Diana, Timika, Selasa (16/1/2024). (Foto: Galeri Papua/Endy Langobelen)

Pemerintahan

Ribka Haluk: Apapun Alasannya, Besok APBD Mimika Harus Ditetapkan

Pemerintahan | Utama | Selasa, 16 Januari 2024 - 12:22 WIT

Selasa, 16 Januari 2024 - 12:22 WIT

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, memberikan atensi bagi legislatif dan eksekutif di Mimika untuk menetapkan APBD induk tahun 2024.

Penjabat Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, saat memberikan atensi terhadap kasus hoaks yang marak terjadi di Papua.

Kesehatan

Pemprov Papua Tengah Fokus Tangani Empat Masalah Ini

Kesehatan | Pemerintahan | Minggu, 15 Oktober 2023 - 11:36 WIT

Minggu, 15 Oktober 2023 - 11:36 WIT

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Tengah saat ini sedang fokus dalam menangani empat masalah sosial di Papua Tengah.

Pelantikan Pj Bupati Mimika, Valentinus Sudarjanto Sumito, S.I.P., M.Si., oleh Pj Gubernur Papua Tengah, Dr. Ribka Haluk, S.Sos., MM.

Pemerintahan

Pelantikan Pj Bupati Mimika Tuai Pro Kontra

Pemerintahan | Utama | Selasa, 20 Juni 2023 - 13:20 WIT

Selasa, 20 Juni 2023 - 13:20 WIT

Pelantikan Penjabat (Pj) Bupati Mimika, Valentinus Sudarjanto Sumito, S.I.P., M.Si., oleh Pj Gubernur Papua Tengah, Dr. Ribka Haluk, S.Sos., MM., telah menuai pro kontra di tengah masyarakat.

Pelantikan Pj Bupati Mimika, Valentinus Sudarjanto Sumito, S.I.P., M.Si., oleh Pj Gubernur Papua Tengah, Dr. Ribka Haluk, S.Sos., MM.

Pemerintahan

Valentinus Sudarjanto Sumito Resmi Menjabat Pj Bupati Mimika

Pemerintahan | Utama | Selasa, 20 Juni 2023 - 10:32 WIT

Selasa, 20 Juni 2023 - 10:32 WIT

Penjabat (Pj) Sekretaris Provinsi Papua Tengah, Valentinus Sudarjanto Sumito, S.I.P., M.Si., resmi dilantik sebagai Pj Bupati Mimika, Selasa (20/6/2023).

Penjabat Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, saat memberikan atensi terhadap kasus hoaks yang marak terjadi di Papua.

Pemerintahan

Kasus Hoaks Jadi Atensi, Ribka Haluk Minta Masyarakat Tidak Cepat Terprovokasi

Pemerintahan | Utama | Selasa, 28 Februari 2023 - 07:21 WIT

Selasa, 28 Februari 2023 - 07:21 WIT

Maraknya kasus hoaks yang mengakibatkan kegaduhan serta jatuhnya korban jiwa di tanah Papua menjadi atensi penting bagi Penjabat (Pj) Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk.

Pj Gubernur Papua Tengah saat bertatap muka dengan wartawan seusai kegiatan rapat koordinasi bersama Forkopimda Kabupaten Mimika di Hotel Horison Diana, Timika, Papua Tengah, Selasa (28/2/2023).

Pemerintahan

Bupati dan Wakil Bupati Mimika Terjerat Hukum, Ribka Haluk: Pemerintahan Tetap Harus Berjalan

Pemerintahan | Utama | Selasa, 28 Februari 2023 - 05:24 WIT

Selasa, 28 Februari 2023 - 05:24 WIT

Penjabat (Pj) Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, menegaskan bahwa roda Pemerintahan Kabupaten Mimika harus tetap berjalan.

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, saat memberikan amanat dalam apel gabungan di kantor Gubernur Papua Tengah, Jalan Merdeka Nabire, Senin (30/1/2023) Pagi.  (Foto: Galeripapua.com)

Pemerintahan

Pimpin Apel Gabungan, Pj Gubernur Papua Tengah Tekankan Percepatan Kinerja

Pemerintahan | Utama | Senin, 30 Januari 2023 - 10:41 WIT

Senin, 30 Januari 2023 - 10:41 WIT

NABIRE – Penjabat Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, memberi penekanan kepada para pejabat di lingkungan Pemerintah Provinsi Papua Tengah untuk segera menyelesaikan tugas dan…

Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk.

Pemerintahan

Ribka Haluk Pastikan Evaluasi APBD 2023 Dilakukan di Provinsi Papua Tengah

Pemerintahan | Selasa, 29 November 2022 - 13:27 WIT

Selasa, 29 November 2022 - 13:27 WIT

APBD tahun 2023 yang telah disetujui oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mimika dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) pada Rabu (23/11/2022) dipastikan akan dievaluasi bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Tengah.

Pj Gubernur Provinsi Papua Tengah, Ribka Haluk, saat memimpin apel HUT ke-51 Korpri di pelataran Kantor Bupati Mimika, Jalan Poros SP 3, Timika, Papua Tengah, Selasa (29/11/2022).

Event

Pj Gubernur Papua Tengah Pimpin Apel HUT ke-51 Korpri di Mimika

Event | Pemerintahan | Selasa, 29 November 2022 - 12:58 WIT

Selasa, 29 November 2022 - 12:58 WIT

Bertindak sebagai inspektur upacara HUT Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) ke-51, Pj Gubernur Papua Tengah, Ribka Haluk, tiba di pelataran Kantor Bupati Mimika pukul 08.15 WIT dengan setelan batik Korpri beserta peci hitam.