Penetapan APBD Kabupaten Mimika 2024 Masuk Tahap Evaluasi, Ini Penjelasan Wabup

Ahmad

Selasa, 23 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Mimika, Johannes Rettob. (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

i

Wakil Bupati Mimika, Johannes Rettob. (Foto: Galeri Papua/Moh. Wahyu Welerubun)

MIMIKA – Wakil Bupati Mimika, Johannes Rettob, mengatakan bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) induk Kabupaten Mimika kini sudah ditetapkan dan sudah dilakukan evaluasi di tingkat Provinsi Papua Tengah.

John menjelaskan, setelah dilakukan evaluasi di provinsi, maka akan dilakukan rasionalisasi sebelum ditetapkan menjadi Daftat Pelaksanaan Anggaran (DPA).

“Saya kira sekarang mereka lagi menyusun RKA ya sesudah ditetapkan. Harus dipercepat, kalau tidak kita terlambat sekali,” kata John saat ditemui di pelataran Gedung Tongkonan, Selasa (23/1/2024).

Terkait tahapan pelaksanaan penyusunan APBD, John menerangkan bahwa secara prosedur, begitu APBD sudah ditetapkan, akan disusun Rencana Kerja Anggaran Daerah (RKPD).

“Selanjutnya, akan dilakukan evaluasi di tingkat provinsi, kemudian dirasionalisasi di kabupaten, barulah ditetapkan sebagai DPA,” ujarnya.

Baca Juga :  Tahun 2024 Dinas PUPR Mimika Upayakan Program PDAM Jalan Kembali

Sebagai informasi, APBD induk Kabupaten Mimika Tahun Anggaran (TA) 2024 telah resmi ditetapkan di ruang rapat Gedung DPRD Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Kamis (18/1/2024).

Penetapan tersebut berlangsung dalam Rapat Paripurna IV Masa Sidang I, tentang pendapat akhir fraksi-fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mimika dan penutupan pembahasan RAPBD Kabupaten Mimika Tahun Anggaran TA 2024.

Follow WhatsApp Channel galeripapua.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pembayaran THR Paling Lambat 7 Hari Sebelum Lebaran, Perusahan Bandel Bakal Disanksi
Pelantikan Bupati Mimika Dilaksanakan di Nabirre
Lapas Timika Beri Bansos ke Warga Binaan Beserta Keluarga dan Masyarakat Sekitar
Freeport dan Pemda Mimika Uji Coba Air Bersih untuk Warga Mimika
Tahun Ini, DP3AP2KB Rencana Bangun Rumah Rehabilitasi Korban Kekerasan
42 Pejabat Pemkab Mimika Belum Lapor LHKPN Tahun 2024
Pemkab Mimika Terus Awasi Timbangan Pedagang selama Ramadhan
Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Pantau Harga Bapok di Mimika

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 20:35 WIT

Pembayaran THR Paling Lambat 7 Hari Sebelum Lebaran, Perusahan Bandel Bakal Disanksi

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:56 WIT

Lapas Timika Beri Bansos ke Warga Binaan Beserta Keluarga dan Masyarakat Sekitar

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:00 WIT

Freeport dan Pemda Mimika Uji Coba Air Bersih untuk Warga Mimika

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:49 WIT

Tahun Ini, DP3AP2KB Rencana Bangun Rumah Rehabilitasi Korban Kekerasan

Kamis, 20 Maret 2025 - 16:52 WIT

42 Pejabat Pemkab Mimika Belum Lapor LHKPN Tahun 2024

Berita Terbaru